Pages

Rabu, 17 Agustus 2011

Membuat kefir sendiri

Kalau anda merasa setiap kali membeli kefir itu mahal, kenapa tidak membuat sendiri?
Caranya tidaklah sulit :

1. imagebam.comSiapkan kefir grain atau biji kefir atau kefir prima sebagai starternya

2. imagebam.comSusu segar yg sudah dimasak dan di dinginkan, kalau tidak ada susu segar pakailah susu bubuk bisa yang full cream atau yang skim. Sedu sesuai dengan takaran yang ada di petunjuknya.

3. imagebam.comCampurkan kefir grain nya ini, ukurannya 50-100 gr dengan 1-2 liter susu di atas.

4. Jogja KefirTempatkan dalam toples kaca yang tertutup, usahakan udara masih bisa keluar. Atau kalau tidak ada, pakailah toples krupuk dari plastik.

5. imagebam.comBiarkan dalam ruangan yang bersih dan hangat selama 36 jam s/d 72 jam
semakin lama semakin kecut dan semakin sempurna jadinya.

6. imagebam.comJadilah kefir kita dan siap di panen


Tutorial Video:

http://www.youtube.com/watch?v=EDx8EwxMluM

Chatt


ShoutMix chat widget

- GRATIS- Belajar Bisnis dari Tung Desem Waringin dan Hadiah Buku + CD Tanpa diundi

 
// Bawah ini Script Tulisan tak bisa dicopy paste